Di antara hal-hal yang membebani seseorang dan membuatnya sulit sekadar tersenyum adalah: Trauma. Hal ini menjadi belenggu kaki, membuat seseorang sulit melangkah dan terpaku di tempat. Jika tak diatasi, seseorang akan menyerah dan kalah. Merasa kurang dihargai. Setiap orang butuh penghargaan. Sebab itu, hargailah orang lain agar Anda dihargai. Merasa tidak dihormati. Penghormatan menjadi pen…