Text
Everybody Lies : Big Data dan Apa yang Diungkapkan Internet Tentang Siapa Kita Sesungguhnya
Buku ini membahas cara yang betul-betul baru untuk mempelajari pikiran. Big data dari pencarian internet dan tanggapan-tanggapan daring lain bukanlah serebroskop, tapi Seth Stephens-Davidowitz menunjukkan bahwa hal itu menawarkan pengamatan yang belum pernah dilakukan ke dalam jiwa manusia.
Tidak tersedia versi lain