Text
Jangan Tunggu Besok : Hari Ini adalah Yang Terbaik
Dalam permasalahan yang berhubungan dengan hati, sudah seharusnya seorang hamba melibatkan Allah di dalamnya. Hati adalah pengendali atas semua yang dilakukan manusia. Jika hati baik, semuanya akan baik pula. Orang yang tidak membersamai hatinya dengan Allah akan dikuasai oleh ego dan kelemahan. Tidak ada kata terlambat untuk menata hati. Sebelum ajal menjemput, sebelum badan dikandung tanah, bersihkanlah hati agar hidup menjadi berkah. Jangan tunggu besok, karena hari ini adalah yang terbaik
Tidak tersedia versi lain