Buku ini ditulis secara komprehensif dengan didasari pendalaman materi ajar dan literatur dari berbagai sumber yang dipadukan dengan pengamatan dan kejadian yang berlangsung sehari-hari di tengah-tengah masyarakat pada umumnya. Motivasi dan kinerja merupakan dua topik (selain variabel lainnya) yang sering dijadikan variabel penelitian untuk diteliti. Selain itu, ada juga beberapa item topik bah…
Bibliografi: hlm. 379-392
Buku ini mencatat sejumlah dinamika dan perubahan pada paskibraka sepanjang tahun 2018 hingga tahun 2020. Perubahan tersebut terutama terkait pada proses seleksi serta pendidikan dan pelatihan paskibraka.
Sinergisitas anatara Kementerian Pemuda dan Olahraga bersama penduduk Indonesia khususnya pemuda sebagai usia produktif mampu menjadi salah satu solusi pengembangan sumber daya manusia Indonesia dalam menghadapi perubahan zaman. Modul ini diharapkan menjadi suatu program pelatihan yang mampu meningkatkan kualitas individu pemuda dalam mengembangkan potensi menghadapi tantangan di masa yang akan…
Modul ini terdiri dari 5 bagian, yakni pelatihan pengembangan teknologi informasi dalam rangka penguatan kelembagaan organisasi kepelajaran, penguatan struktur kelembagaan organisasi, fundraising organisasi kepemudaan, jejaring organisasi, dan penguatan kepemimpinan organisasi. Target utama dari pelatihan ini yakni menjadikan pemuda Indonesia sebagai aset bangsa dalam bidang pendidikan dan keo…
Bibliografi : hlm. 350-352