Buku ini menggugah segenap pemuda Indonesia untuk segera bergegas membangun Indonesia dengan segala potensi kreativitas dan daya inovasi yang dimilikinya demi terwujudnya bangsa yang berkualitas dan bercitra kreatif di mata dunia.
Demi menghadapi permasalahan bangsa yang semakin kompleks dan beragam, pemuda saat ini harus memiliki berbagai bekal pengetahuan, keahlian, dan kepemimpinan untuk mengantisipasi perubahan, termasuk di dalamnya adalah turut berperan dalam mempersiapkan masyarakat Indonesia khususnya pemuda dari ancaman bencana, baik bencana alam, bencana non-alam maupun bencana sosial. Buku ini dapat menjadi bah…
Dalam buku yang dibentuk oleh Kemenpora ini, menceritakan kisah dari 15 orang olahragawan, Charlie Depthios, Christian Hadinata, Diana Wuisan, Donald Pandiagan, Henky Lasut, Icuk Sugiarto, Liem Swie King, Mandalagi Bersaudara, Minami Sudryanto, Nanda Telambawa, Nanik Julianti Suryaatmadja, Perrence George Pantouw, Rudy Hartono, Johan Wahyudi, dan Utut Adianto.
Dalam buku yang ditulis oleh Kemenpora ini berisikan rekapitulasi data pemenang olimpiade dalam kurun waktu 1951 – 2011. Banyak atlet – atlet yang namanya tertulis disini memiliki beragam penghargaan. Mulai dari pemenang olimpiade bulu tangkis, sepakbola, beladiri, sepeda, dan banyak lainnya.
Bibliografi: hlm. 397-401