Langit telah diciptakan oleh Allah Swt. dengan dangat sempurna. Sebagai atap dari bumi, langit yang sangat luas tidak memerlukan tiang sebagai penopang. Allah Swt. Maha kuasa, menciptakan langit tanpa tiang. Al-Qur'an telah menjelaskan tentang kondisi langit yang sempurna. Allah Swt. memberikan jaminan atas keamanan di bumi walaupun langit tanpa tiang. Seri sains keajaiban langit dalam Al-Quran…