Sobat, ilmu pengetahuan dan keahlian yang Anda miliki sekarang tidak akan memberikan manfaat jangka panjang jika tidak diabadikan dengan tulisan. Ilmu Anda juga tidak akan bermanfaat secara maksimal bagi banyak orang tanpa tulisan. Kehebatan Anda tidak akan berarti apa-apa karena orang akan lupa. Namun, kalau ada tulisan yang Anda wariskan maka Anda akan tetap ada di dunia ini walaupun Anda tel…
Menulis itu gampang atau sulit? Sastrawan besar Indonesia, Budi Dharma mengatakan bahwa menulis bukan sekadar menorehkan huruf dan kata. Bagi Hamsad Rangkuti, penyair muda asal Medan bisa menulis tak cukup dengan bakat alami, namun perlu belajar teknik mengarang. Sebaliknya, Aswendo Atmowiloto mengatakan mengarang itu gampang. Tentu pendapat ini bisa dianalogikan bahwa menulis itu bisa dilakuka…
Bibliografi: hlm. 115-117