Judul Asli : Teaching to the brain's Natural Learning System
Sebuah karya kontemplasi yang cukup mendalam, merefleksikan diri bagaimana menjadi seorang pendidik yang baik dan mendidik dengan hati (cinta) serta tidak membeda-bedakan satu dengan lainnya. Dalam buku ini Aep Saefuloh akan menjelaskan Landasan Berkah Cinta dalam Mendidik, Tetesan Cinta Melahirkan Generasi Emas, Mendidik dengan Cinta, Realisasi Mendidik dengan Cinta, Cinta kepada Allah, Kelas …
Belajar tak cukup hanya dengan membaca, kamu juga harus menghafalnya, yang berarti mengingatnya, memahami maknanya, dan mengulangnya hingga tertanam lama dalam otakmu. Dengan demikian ilmu yang kamu miliki tak hanya lewat tetapi juga kamu ingat dalam jangka panjang. Hafalan diperlukan tak hanya bagi pelajar yang sedang menghadapi ujian, tetapi juga karyawan yang hendak presentasi, atau pimpina…
Membesarkan dan mengasuh si Kecil untuk mendukungnya tumbuh jadi anak hebat dan cerdas memang sebuah tantangan tersendiri untuk orangtua. Anda sebagai orangtua tentu menginginkan yang terbaik untuk si Kecil. Untuk membantu proses tumbuh kembang si Kecil menjadi anak hebat yang cerdas, ada beberapa hal yang bisa orangtua lakukan, salah satunya dengan mendukung aktivitas belajarnya dengan optimal…
Berdasarkan fakta di lapangan, pembelajaran secara onlinen membuat semua orang merasakan kesulitan dalam hal menjalankan proses belajar mengajar yang tidak hanya dikalangan SD, SMP, SMA tetapi juga PT. Tidak semuanya materi dapat tersampaikan dengan baik melalui pembelajaran secara online. Banyak dampak negatif dari pembelajaran/belajar dirumah, mulai dari kuota internet harus tersedia, duduk d…
Proses pembelajaran di sekolah saat ini dapat dilaksanakan dan dikembangkan berdasarkan metode pembelajaran yang mengaktifkan siswa, sehingga siswa dapat menemukan hubugan antara informasi-informasi yang mereka miliki. Apabila guru hanya menggunakan metode pembelajaran yang monoton maka dipastikan suasana dalam kelas akan terasa membosankan. Banyak terjadi dilapangan bahwa guru sedikit yang ma…