Buku ini hadir untuk memberikan inspirasi dengan memanfaatkan perca dan flanel, Anda bisa membuat tas, tempat pensi, cover buku, taplak meja, sandal, sarung bantal, dan beragam barang cantik lainnya.
Janur adalah daun muda dari beberapa jenis tanaman palma besar terutama kelapa, enau dan rumbia. Janur akrab dalam kehidupan masyarakat Nusantara sering dipakai sebagai alat kehidupan sehari-hari. Asal kata 'janur' berasal dari bahasa Jawa yang mengambil unsur serapan bahasa Arab, yakni "sejatining nur" yang bermakna mencapai tujuan yaitu menggapai cahaya Ilahi. Sementara kata 'kuning' maknanya…
Cukup satu buku untuk mendapatkan ragam kreasi lengkap dengan step by step dari para crafter kebanggaan Indonesia. Plus pola, jadi Anda tinggal praktikkan saja. Mau dijadikan kreasi untuk dipakai sendiri atau untuk bisnis, kreasinya sangat layak untuk dicoba. Selamat berkreasi.