Saat bosan belajar dan bermain, menonton video di HP atau menonton TV memang sangat asyik. Tapi, tak terasa " Waktu nonton sudah habis! Kenapa waktu menonton harus dibatasi? Kenapa hanya boleh menonton yang dipilihkan ayah dan ibu? Ayo, kita simak cerita dalam buku ini dan temukan jawabannya?
Pemuda lahir batin bermaksud untuk mengajak pemuda Indonesia untuk menjadi pemuda hebat yang tidak hanya secara lahir, tetapi juga hebat secara batin. Diharapkan dengan adanya buku ini akan meningkatkan budaya literasi dengan semangat menulis terus dibangun, hal sekecil apapun pasti akan memberikan hikmah kepada siapapun di setiap perjalanan hidupnya.